Dharma Discussion Forum

please join us

Join the forum, it's quick and easy

Dharma Discussion Forum

please join us

Dharma Discussion Forum

Would you like to react to this message? Create an account in a few clicks or log in to continue.
Dharma Discussion Forum

Forum Buddhis Indonesia


    Tujuh Keajaiban Jejak-Jejak Sang Buddha

    co_ols
    co_ols
    Admin
    Admin


    Male Sagittarius Jumlah posting : 1561
    Points : 3071
    Join date : 31.03.09
    Lokasi : JAPAN ( JAkarta PANas )

    Tujuh Keajaiban Jejak-Jejak Sang Buddha Empty Tujuh Keajaiban Jejak-Jejak Sang Buddha

    Post by co_ols Thu Aug 13, 2009 5:09 pm


    India adalah negara dimana benih-benih Buddhisme pertama kali muncul.
    Di sinilah Sang Buddha menyebarkan ajaran mulia agama ini.

    Ada sekitar 16 situs ziarah Buddhis, di antaranya ada 4 yang memiliki arti penting. Mengikuti tur Buddhis akan memberikan kita sebuah pengetahuan akan asal muasal dan pertumbuhan Buddhisme di negara ini.

    Beberapa situs ziarah Buddhisme yang ternama terletak di Lembah Gangga di bagian utara India. Di tempat inilah Sang Buddha menyampaikan ajaran pertama-Nya yang ada dalam ajaran Buddhisme.

    Jadi ikutilah jejak-jejak Sang Buddha di tujuh tempat ini.

    Berikut tempat-tempat yang merupakan situs yang penting bagi umat Buddha:

    1. Bodhgaya.
    2. Lumbini.
    3. Rajgir.
    4. Nalanda.
    5. Sanchi.
    6. Varanasi dan Sarnath.
    7. Kushinagar (Kusinara).
    co_ols
    co_ols
    Admin
    Admin


    Male Sagittarius Jumlah posting : 1561
    Points : 3071
    Join date : 31.03.09
    Lokasi : JAPAN ( JAkarta PANas )

    Tujuh Keajaiban Jejak-Jejak Sang Buddha Empty Re: Tujuh Keajaiban Jejak-Jejak Sang Buddha

    Post by co_ols Thu Aug 13, 2009 5:21 pm

    1. Bodhgaya.

    Tujuh Keajaiban Jejak-Jejak Sang Buddha 3588475-Mahabodhi_Temple-Bodh_Gaya Tujuh Keajaiban Jejak-Jejak Sang Buddha Bodhgaya_bihar_india_photo


    Sebuah tempat yang penting dalam mempelajari Buddhisme, Bodhgaya terletak di propinsi Bihar. Di sinilah Sang Buddha mencapai Pencerahan. Kota ini merupakan situs ziarah yang terkenal dan merupakan rumah yang indah bagi vihara-vihara dan stupa-stupa. Ratusan turis dan penziarahdatang ke sini setiap tahunnya.

    co_ols
    co_ols
    Admin
    Admin


    Male Sagittarius Jumlah posting : 1561
    Points : 3071
    Join date : 31.03.09
    Lokasi : JAPAN ( JAkarta PANas )

    Tujuh Keajaiban Jejak-Jejak Sang Buddha Empty Re: Tujuh Keajaiban Jejak-Jejak Sang Buddha

    Post by co_ols Thu Aug 13, 2009 5:23 pm

    2. Lumbini.

    Tujuh Keajaiban Jejak-Jejak Sang Buddha Lumbini7

    Kota kecil ini terletak di perbatasan Nepal-India. Merupakan tempat kelahiran Pangeran Siddhattha, Sang Bodhisatta (calon Buddha). Di sana ada beberapa vihara dan monumen keagamaan yang terkenal dengan keindahan pahatannya.

    co_ols
    co_ols
    Admin
    Admin


    Male Sagittarius Jumlah posting : 1561
    Points : 3071
    Join date : 31.03.09
    Lokasi : JAPAN ( JAkarta PANas )

    Tujuh Keajaiban Jejak-Jejak Sang Buddha Empty Re: Tujuh Keajaiban Jejak-Jejak Sang Buddha

    Post by co_ols Thu Aug 13, 2009 5:24 pm

    3. Rajgir.

    Tujuh Keajaiban Jejak-Jejak Sang Buddha Rajgir-1

    Kota yang indah ini merupakan situs ziarah Buddhis yang penting. Pada masa lampau dikenal dengan nama Rajagriha (Rajagrha), kota ini dikelilingi oleh pegunungan dan pepohonan. Merupakan salah satu dari
    tempat yang penting bagi agama Buddha dan Sang Buddha menyampaikan ajaranNya di sini. Kota ini penuh dengan kuil dan vihara-vihara.

    co_ols
    co_ols
    Admin
    Admin


    Male Sagittarius Jumlah posting : 1561
    Points : 3071
    Join date : 31.03.09
    Lokasi : JAPAN ( JAkarta PANas )

    Tujuh Keajaiban Jejak-Jejak Sang Buddha Empty Re: Tujuh Keajaiban Jejak-Jejak Sang Buddha

    Post by co_ols Thu Aug 13, 2009 5:25 pm

    4. Nalanda.

    Tujuh Keajaiban Jejak-Jejak Sang Buddha Nalanda_1

    Universitas tua ini terletak di dekat Rajgir. Merupakan salah satu tempat penting untuk pembelajaran Buddhis. Didirikan pada abad ke-5 Sebelum Masehi, universitas ini dikunjungi oleh para sarjana dan siswa-siswa ternama. Sekarang ratusan turis datang ke sini untuk melihat reruntuhannya. Di sini juga terdapat sebuah museum yang dikelola oleh Badan Survey Arkeologi India.

    co_ols
    co_ols
    Admin
    Admin


    Male Sagittarius Jumlah posting : 1561
    Points : 3071
    Join date : 31.03.09
    Lokasi : JAPAN ( JAkarta PANas )

    Tujuh Keajaiban Jejak-Jejak Sang Buddha Empty Re: Tujuh Keajaiban Jejak-Jejak Sang Buddha

    Post by co_ols Thu Aug 13, 2009 5:26 pm

    5. Sanchi.

    Tujuh Keajaiban Jejak-Jejak Sang Buddha Sanchi-large04

    Termasuk di antara situs ziarah Buddhis yang terkenal, Sanchi merupakan rumah bagi banyak stupa-stupa, vihara-vihara, kuil-kuil Buddhis dan monumen-monumen keagamaan lainnya. Ratusan turis juga datang ke sini untuk melihat pohon Bodhi Ananda yang terkenal.

    co_ols
    co_ols
    Admin
    Admin


    Male Sagittarius Jumlah posting : 1561
    Points : 3071
    Join date : 31.03.09
    Lokasi : JAPAN ( JAkarta PANas )

    Tujuh Keajaiban Jejak-Jejak Sang Buddha Empty Re: Tujuh Keajaiban Jejak-Jejak Sang Buddha

    Post by co_ols Thu Aug 13, 2009 5:27 pm

    6. Varanasi dan Sarnath.

    Tujuh Keajaiban Jejak-Jejak Sang Buddha Sarnath

    Selain dikenal sebagai pusat ziarah bagi umat Hindu, Varanasi juga dikenal sebagai tempat keagamaan yang terkenal bagi umat Buddha. Ketika dalam tur menuju Varanasi, kita juga bisa mengunjungi Sarnath. Sarnath merupakan tempat dimana untuk pertama kalinya Sang Buddha membabarkan Dhamma dengan kotbah pertama-Nya yang terdaat dalam Dhammacakkappavattana Sutta.

    co_ols
    co_ols
    Admin
    Admin


    Male Sagittarius Jumlah posting : 1561
    Points : 3071
    Join date : 31.03.09
    Lokasi : JAPAN ( JAkarta PANas )

    Tujuh Keajaiban Jejak-Jejak Sang Buddha Empty Re: Tujuh Keajaiban Jejak-Jejak Sang Buddha

    Post by co_ols Thu Aug 13, 2009 6:37 pm

    7. Kushinagar.

    Tujuh Keajaiban Jejak-Jejak Sang Buddha Kusinagar02

    Tujuh Keajaiban Jejak-Jejak Sang Buddha SBudd08

    Sang Buddha menghembuskan napas terakhir-Nya di kota kecil ini di Uttar Pradesh. Kotbah terakhir-Nya yang terdapat dalam Maha Parinibbana Sutta juga dibabarkan di sini. Di sini ada beberapa jumlah vihara dan monumen yang menarik ratusan para penziarah.

    sumber: Singthung
    co_ols
    co_ols
    Admin
    Admin


    Male Sagittarius Jumlah posting : 1561
    Points : 3071
    Join date : 31.03.09
    Lokasi : JAPAN ( JAkarta PANas )

    Tujuh Keajaiban Jejak-Jejak Sang Buddha Empty Re: Tujuh Keajaiban Jejak-Jejak Sang Buddha

    Post by co_ols Thu Aug 13, 2009 6:44 pm

    MAP

    Tujuh Keajaiban Jejak-Jejak Sang Buddha Map
    co_ols
    co_ols
    Admin
    Admin


    Male Sagittarius Jumlah posting : 1561
    Points : 3071
    Join date : 31.03.09
    Lokasi : JAPAN ( JAkarta PANas )

    Tujuh Keajaiban Jejak-Jejak Sang Buddha Empty Re: Tujuh Keajaiban Jejak-Jejak Sang Buddha

    Post by co_ols Thu Aug 13, 2009 6:50 pm

    Tujuh Keajaiban Jejak-Jejak Sang Buddha Map_nepal
    co_ols
    co_ols
    Admin
    Admin


    Male Sagittarius Jumlah posting : 1561
    Points : 3071
    Join date : 31.03.09
    Lokasi : JAPAN ( JAkarta PANas )

    Tujuh Keajaiban Jejak-Jejak Sang Buddha Empty tempat2 menarik lainnya di India

    Post by co_ols Thu Aug 13, 2009 7:41 pm

    tempat2 menarik lainnya

    Nagarjunasagar Dam, Andra Pradesh


    Tujuh Keajaiban Jejak-Jejak Sang Buddha Nagarjunasagar_dam_andra_pradesh_india_photo . . .
    co_ols
    co_ols
    Admin
    Admin


    Male Sagittarius Jumlah posting : 1561
    Points : 3071
    Join date : 31.03.09
    Lokasi : JAPAN ( JAkarta PANas )

    Tujuh Keajaiban Jejak-Jejak Sang Buddha Empty tempat2 menarik lainnya

    Post by co_ols Thu Aug 13, 2009 7:44 pm

    Taj Lake Palace Hotel, Udaipur


    Tujuh Keajaiban Jejak-Jejak Sang Buddha Taj_lake_palace_hotel_udaipur_india_photo . . .


    Terakhir diubah oleh co_ols tanggal Thu Aug 13, 2009 8:05 pm, total 1 kali diubah
    co_ols
    co_ols
    Admin
    Admin


    Male Sagittarius Jumlah posting : 1561
    Points : 3071
    Join date : 31.03.09
    Lokasi : JAPAN ( JAkarta PANas )

    Tujuh Keajaiban Jejak-Jejak Sang Buddha Empty Re: Tujuh Keajaiban Jejak-Jejak Sang Buddha

    Post by co_ols Thu Aug 13, 2009 7:47 pm

    Akash Ganga, Tirupati, Andra Pradesh


    Tujuh Keajaiban Jejak-Jejak Sang Buddha Akash_ganga_tirupati_andra_pradesh_india_photo . . .
    co_ols
    co_ols
    Admin
    Admin


    Male Sagittarius Jumlah posting : 1561
    Points : 3071
    Join date : 31.03.09
    Lokasi : JAPAN ( JAkarta PANas )

    Tujuh Keajaiban Jejak-Jejak Sang Buddha Empty Re: Tujuh Keajaiban Jejak-Jejak Sang Buddha

    Post by co_ols Thu Aug 13, 2009 7:50 pm

    Ethipothala Waterfalls, Nagarjunasagar, Andra Pradesh


    Tujuh Keajaiban Jejak-Jejak Sang Buddha Ethipothala_waterfalls_nagarjunasagar_andra_pradesh_india_photo . . .
    co_ols
    co_ols
    Admin
    Admin


    Male Sagittarius Jumlah posting : 1561
    Points : 3071
    Join date : 31.03.09
    Lokasi : JAPAN ( JAkarta PANas )

    Tujuh Keajaiban Jejak-Jejak Sang Buddha Empty Re: Tujuh Keajaiban Jejak-Jejak Sang Buddha

    Post by co_ols Thu Aug 13, 2009 7:54 pm

    Hussain Sagar Lake, Hyderabad


    Tujuh Keajaiban Jejak-Jejak Sang Buddha Hussain_sagar_lake_hyderabad_india_photo
    co_ols
    co_ols
    Admin
    Admin


    Male Sagittarius Jumlah posting : 1561
    Points : 3071
    Join date : 31.03.09
    Lokasi : JAPAN ( JAkarta PANas )

    Tujuh Keajaiban Jejak-Jejak Sang Buddha Empty Re: Tujuh Keajaiban Jejak-Jejak Sang Buddha

    Post by co_ols Thu Aug 13, 2009 7:57 pm

    Great Stupa, Sanchi, Madhya Pradesh


    Tujuh Keajaiban Jejak-Jejak Sang Buddha Great_stupa_sanchi_madhya_pradesh_india_photo .
    co_ols
    co_ols
    Admin
    Admin


    Male Sagittarius Jumlah posting : 1561
    Points : 3071
    Join date : 31.03.09
    Lokasi : JAPAN ( JAkarta PANas )

    Tujuh Keajaiban Jejak-Jejak Sang Buddha Empty Re: Tujuh Keajaiban Jejak-Jejak Sang Buddha

    Post by co_ols Thu Aug 13, 2009 7:58 pm

    Brahmotsavam, Tirupati, Andra Pradesh

    Tujuh Keajaiban Jejak-Jejak Sang Buddha Brahmotsavam_tirupati_andra_pradesh_india_photo
    co_ols
    co_ols
    Admin
    Admin


    Male Sagittarius Jumlah posting : 1561
    Points : 3071
    Join date : 31.03.09
    Lokasi : JAPAN ( JAkarta PANas )

    Tujuh Keajaiban Jejak-Jejak Sang Buddha Empty Re: Tujuh Keajaiban Jejak-Jejak Sang Buddha

    Post by co_ols Thu Aug 13, 2009 8:01 pm

    Three Gopurams, Tirupati, Andra Pradesh


    Tujuh Keajaiban Jejak-Jejak Sang Buddha Three_gopurams_tirupati_andra_pradesh_india_photo . . .
    co_ols
    co_ols
    Admin
    Admin


    Male Sagittarius Jumlah posting : 1561
    Points : 3071
    Join date : 31.03.09
    Lokasi : JAPAN ( JAkarta PANas )

    Tujuh Keajaiban Jejak-Jejak Sang Buddha Empty Re: Tujuh Keajaiban Jejak-Jejak Sang Buddha

    Post by co_ols Thu Aug 13, 2009 8:06 pm

    Nalanda University Ancient Ruins, Bihar

    Tujuh Keajaiban Jejak-Jejak Sang Buddha Nalanda_university_ancient_ruins_bihar_india_photo
    co_ols
    co_ols
    Admin
    Admin


    Male Sagittarius Jumlah posting : 1561
    Points : 3071
    Join date : 31.03.09
    Lokasi : JAPAN ( JAkarta PANas )

    Tujuh Keajaiban Jejak-Jejak Sang Buddha Empty Re: Tujuh Keajaiban Jejak-Jejak Sang Buddha

    Post by co_ols Thu Aug 13, 2009 8:07 pm

    Puttaparti University, Andra Pradesh


    Tujuh Keajaiban Jejak-Jejak Sang Buddha Puttaparti_university_andra_pradesh_india_photo . . .
    co_ols
    co_ols
    Admin
    Admin


    Male Sagittarius Jumlah posting : 1561
    Points : 3071
    Join date : 31.03.09
    Lokasi : JAPAN ( JAkarta PANas )

    Tujuh Keajaiban Jejak-Jejak Sang Buddha Empty Re: Tujuh Keajaiban Jejak-Jejak Sang Buddha

    Post by co_ols Thu Aug 13, 2009 8:10 pm

    Imax Theater, Hyderabad


    Tujuh Keajaiban Jejak-Jejak Sang Buddha Imax_theater_hyderabad_india_photo . . .
    co_ols
    co_ols
    Admin
    Admin


    Male Sagittarius Jumlah posting : 1561
    Points : 3071
    Join date : 31.03.09
    Lokasi : JAPAN ( JAkarta PANas )

    Tujuh Keajaiban Jejak-Jejak Sang Buddha Empty Re: Tujuh Keajaiban Jejak-Jejak Sang Buddha

    Post by co_ols Thu Aug 13, 2009 8:11 pm

    NTR Gardens, Hyderabad


    Tujuh Keajaiban Jejak-Jejak Sang Buddha Ntr_gardens_hyderabad_india_photo . . .
    co_ols
    co_ols
    Admin
    Admin


    Male Sagittarius Jumlah posting : 1561
    Points : 3071
    Join date : 31.03.09
    Lokasi : JAPAN ( JAkarta PANas )

    Tujuh Keajaiban Jejak-Jejak Sang Buddha Empty Re: Tujuh Keajaiban Jejak-Jejak Sang Buddha

    Post by co_ols Thu Aug 13, 2009 8:13 pm

    Sela Lake, Tawang, Arunachal Pradesh


    Tujuh Keajaiban Jejak-Jejak Sang Buddha Sela_lake_tawang_arunachal_pradesh_india_photo . . .
    co_ols
    co_ols
    Admin
    Admin


    Male Sagittarius Jumlah posting : 1561
    Points : 3071
    Join date : 31.03.09
    Lokasi : JAPAN ( JAkarta PANas )

    Tujuh Keajaiban Jejak-Jejak Sang Buddha Empty Re: Tujuh Keajaiban Jejak-Jejak Sang Buddha

    Post by co_ols Thu Aug 13, 2009 8:13 pm

    Tal Mangueshi, Goa


    Tujuh Keajaiban Jejak-Jejak Sang Buddha Tal_mangueshi_goa_india_photo . . .
    co_ols
    co_ols
    Admin
    Admin


    Male Sagittarius Jumlah posting : 1561
    Points : 3071
    Join date : 31.03.09
    Lokasi : JAPAN ( JAkarta PANas )

    Tujuh Keajaiban Jejak-Jejak Sang Buddha Empty Re: Tujuh Keajaiban Jejak-Jejak Sang Buddha

    Post by co_ols Thu Aug 13, 2009 8:14 pm

    Leela Hotel, Goa


    Tujuh Keajaiban Jejak-Jejak Sang Buddha Leela_hotel_goa_india_photo . . .

    Sponsored content


    Tujuh Keajaiban Jejak-Jejak Sang Buddha Empty Re: Tujuh Keajaiban Jejak-Jejak Sang Buddha

    Post by Sponsored content


      Waktu sekarang Fri Nov 22, 2024 1:25 am